It's been a while since I had a photoshoot at Alila Villas Soori Bali and that afternoon I had a great time with Kwoh Family from Singapore. That afternoon it was cloudy and it rained when I was on the way to the location and it stopped as I reached the hotel. I was very lucky we spotted the sun few minutes before it was completely disappeared on the horizon, because most of them who want to have holiday photos would wish to have sunset as the background in their photo session.
Diumurnya yang ke satu tahun Marzia sudah diajak liburan bersama keluarganya ke Bali, she's so cute. This was her first experience at the beach, untuk pertama kali kaki-kaki mungilnya menginjak pasir dan ombak pantai dan itu terjadi di Pantai Virgin Beach (White Sand Beach) Bugbug, Karangasem. Perkenalan dengan pantai berhasil, meski sempat nangis karena kena sapuan ombak namun tidak membuat baby Marzia kapok malah kemudian sangat menikmatinya. Hari selanjutnya saya bertemu keluarga kecil ini di The Sun & Surf Stay Bingin Beach Uluwatu, seharian ngikutin mereka dari sarapan hingga jalan-jalan ke Pantai Nyang Nyang, melelahkan tapi menyenangkan.